Foto atin-syakirah.blogspot.com |
Ingin Kembali Suci dalam Tetesan
Wudlu'
Catatan Ubay KPI
Seorang kawan dari Purwokerto
mengirimkan sebuah broadcast, isinya tentang faedah wudlu. Lebih khusus BC
tersebut menjelaskan manfaat wudlu' menjelang tidur.
BC ini mengingatkan pada kebiasaan saya beberapa tahun lalu. Bukan hanya ketika berada di pesantren, sampai boyong dari pesantren pun saya tetap membiasakan diri dalam keadaan suci (baca; tidak batal wudlu').
Juga, bukan hanya menjelang tidur. Saat-saat biasa pun saya selalu dalam keadaan belum batal wudlu'.
Kebiasaan itu tanpa saya ketahui manfaat dan faedahnya jelas. Hanya saja, waktu saya ingin sekali selalu dalam keadaan suci. Pikiran pun tenang bila dalam kondisi demikian. Bahkan, sampai saya menjual koran di perempatan jalan beberapa tahun silam. Kadang saya sangat menghindar dengan pelanggan perempuan, terutama dalam mengembalikan sisa pembayaran. Menghindar maksudnya sebisa mungkin mengembalikan uang tanpa bersentuhan dengannya.
BC yang dikirim sahabat Naynie Wijaya tersebut amat mengingatkan saya. Dalam BC tersebut juga dijelaskan berdasarkan hadits Nabi serta kajian kedokteran. Sungguh runut sekali, dan sangat tinggi sekali faedah wudlu'.
Ingin sekali rasanya mengulang kebiasaan itu. Sejak beberapa tahun terakhir, entah sejak kapan saya lebih banyak lepas dari air wudlu'.
Subhanullah, semoga Allah membukakan mata hati saya untuk kembali pada kebiasaan itu.
Sahabat, terutama yang mengamalkan anjuran Nabi sebagaimana saya ceritakan. Semoga selalu istiqomah, dan kepada kawan-kawan yang belum melaksanakannya, mari sama-sama berniat untuk mengamalkannya.
Berikut BC yang disampaikan kepada saya oleh Naynie Wijaya.
MANFAAT WUDHU SEBELUM TIDUR
Rasulullah SAW bersabda: “Barangsiapa tidur dimalam hari dalam keadaan suci (berwudhu’) maka Malaikat akan tetap mengikuti, lalu ketika ia bangun niscaya Malaikat itu akan berucap ‘Ya Allah ampunilah hamba mu si fulan, kerana ia tidur di malam hari dalam keadaan selalu suci’”. (HR Ibnu Hibban dari Ibnu Umar r.a.)
Hal ini juga ditulis dalam kitab tanqih al-Qand al-Hatsis karangan syekh muhamad bin umar an-nawawi al-mantany. Dari umar bin harits bahwa nabi bersabda :“barangsiapa tidur dalam keadaan berwudhu ,maka apabila mati disaat tidur maka matinya dalam keadaan syahid disisi allah.
Maksudnya orang yang berwudhu sebelum tidur akan memperoleh posisi yang tinggi disisi Allah.
Manfaat Wudhu Sebelum Tidur
Pertama, merilekskan otot-otot sebelum beristirahat. Mungkin tidak terlalu banyak penjelasan. Bisa dibuktikan dalam ilmu kedokteran bahwa percikan air yang dikarenakan umat muslim melakukan wudhu itu merupakan suatu metode atau cara mengendorkan otot-otot yang kaku karna lelahnya dalam beraktifitas. Sangat diambil dampak positifnya bahwa jika seseorang itu telah melakukan wudhu, maka pikiran kita akan terasa rileks. Badan tidak akan terasa capek.
Kedua, mencerahkan kulit wajah. Wudhu dapat mencerahkan kulit wajah karena kinerja wudhu ini menghilangkan noda yang membandel dalam kulit. Kotoran-kotoran yang menempel pada kulit wajah kita akan senantiasa hilang dan tentunya wajah kita menjadi cerah dan bersih.
Ketiga, didoakan malaikat. Dalam sabda Beliau yang disinggung pada bagian atas, malaikat akan senantiasa memberikan do’a perlindungan kepada umat muslim yang senantiasa wudhu sebelum tidur. Padahal malaikat adalah makhluk yang senantiasa berdzikir kepada Allah. niscaya do’anya akan senantiasa dikabulkan pula oleh Allah. Oleh karena itu, senantiasa berwudhu itu adalah hal yang wajib kita lakukan.
Mudah2n bermanfaat. :)
BC ini mengingatkan pada kebiasaan saya beberapa tahun lalu. Bukan hanya ketika berada di pesantren, sampai boyong dari pesantren pun saya tetap membiasakan diri dalam keadaan suci (baca; tidak batal wudlu').
Juga, bukan hanya menjelang tidur. Saat-saat biasa pun saya selalu dalam keadaan belum batal wudlu'.
Kebiasaan itu tanpa saya ketahui manfaat dan faedahnya jelas. Hanya saja, waktu saya ingin sekali selalu dalam keadaan suci. Pikiran pun tenang bila dalam kondisi demikian. Bahkan, sampai saya menjual koran di perempatan jalan beberapa tahun silam. Kadang saya sangat menghindar dengan pelanggan perempuan, terutama dalam mengembalikan sisa pembayaran. Menghindar maksudnya sebisa mungkin mengembalikan uang tanpa bersentuhan dengannya.
BC yang dikirim sahabat Naynie Wijaya tersebut amat mengingatkan saya. Dalam BC tersebut juga dijelaskan berdasarkan hadits Nabi serta kajian kedokteran. Sungguh runut sekali, dan sangat tinggi sekali faedah wudlu'.
Ingin sekali rasanya mengulang kebiasaan itu. Sejak beberapa tahun terakhir, entah sejak kapan saya lebih banyak lepas dari air wudlu'.
Subhanullah, semoga Allah membukakan mata hati saya untuk kembali pada kebiasaan itu.
Sahabat, terutama yang mengamalkan anjuran Nabi sebagaimana saya ceritakan. Semoga selalu istiqomah, dan kepada kawan-kawan yang belum melaksanakannya, mari sama-sama berniat untuk mengamalkannya.
Berikut BC yang disampaikan kepada saya oleh Naynie Wijaya.
MANFAAT WUDHU SEBELUM TIDUR
Rasulullah SAW bersabda: “Barangsiapa tidur dimalam hari dalam keadaan suci (berwudhu’) maka Malaikat akan tetap mengikuti, lalu ketika ia bangun niscaya Malaikat itu akan berucap ‘Ya Allah ampunilah hamba mu si fulan, kerana ia tidur di malam hari dalam keadaan selalu suci’”. (HR Ibnu Hibban dari Ibnu Umar r.a.)
Hal ini juga ditulis dalam kitab tanqih al-Qand al-Hatsis karangan syekh muhamad bin umar an-nawawi al-mantany. Dari umar bin harits bahwa nabi bersabda :“barangsiapa tidur dalam keadaan berwudhu ,maka apabila mati disaat tidur maka matinya dalam keadaan syahid disisi allah.
Maksudnya orang yang berwudhu sebelum tidur akan memperoleh posisi yang tinggi disisi Allah.
Manfaat Wudhu Sebelum Tidur
Pertama, merilekskan otot-otot sebelum beristirahat. Mungkin tidak terlalu banyak penjelasan. Bisa dibuktikan dalam ilmu kedokteran bahwa percikan air yang dikarenakan umat muslim melakukan wudhu itu merupakan suatu metode atau cara mengendorkan otot-otot yang kaku karna lelahnya dalam beraktifitas. Sangat diambil dampak positifnya bahwa jika seseorang itu telah melakukan wudhu, maka pikiran kita akan terasa rileks. Badan tidak akan terasa capek.
Kedua, mencerahkan kulit wajah. Wudhu dapat mencerahkan kulit wajah karena kinerja wudhu ini menghilangkan noda yang membandel dalam kulit. Kotoran-kotoran yang menempel pada kulit wajah kita akan senantiasa hilang dan tentunya wajah kita menjadi cerah dan bersih.
Ketiga, didoakan malaikat. Dalam sabda Beliau yang disinggung pada bagian atas, malaikat akan senantiasa memberikan do’a perlindungan kepada umat muslim yang senantiasa wudhu sebelum tidur. Padahal malaikat adalah makhluk yang senantiasa berdzikir kepada Allah. niscaya do’anya akan senantiasa dikabulkan pula oleh Allah. Oleh karena itu, senantiasa berwudhu itu adalah hal yang wajib kita lakukan.
Mudah2n bermanfaat. :)
No comments:
Post a Comment